Referensi Cara Sehat dan Cantik Alami

Friday, September 18, 2015

Bahaya Minum Teh dan Susu Ternyata Menyebabkan Penyakit Ginjal, berikut infonya.

Minuman Teh susu merupakan perpaduan antara minuman teh dan susu yang di campurkan dengan komposisi yang pas dan lazim dinikmati oleh beberapa penggemar minuman teh dan susu. Minuman teh dan susu banyak dinikmati oleh masyarakat Asia, namun dilihat dari rasa sangat berbeda rasa, hal ini disebabkan oleh karena kebudayaan masyarakat yang berbeda pada setia negara di Asia.

Adanya jenis minuman teh susu ini membuat minuman ini menjadi kian menarik dengan rasa yang cukup unik, biasanya minuman jenis ini banyak tersedia di tempat tempat nongkrong, seperti kafe, maupun pedagang minuman angkringan. Minuman teh susu sangat lezat jika ditambahkan dengan es yang dingin menambah nikmatnya teh dan susu yang menjadi adonan unik ini.

BACA JUGA : Cara Menghindari Hepatitis

Kebiasaan minum teh susu yang sudah menjadi kebiasaan di nikmati oleh warga UK semakin menjamur di Indonesia, Minuman teh susu yang hampir menyerupai minuman teh tarik ini mempunyai penggemar tersendiri, dikalangan masyarakat UK, masyarakat UK merupakan penggemar berat minuman teh susu, sehingga bila dihitung berdasarkan dengan penelitian  terdapat 98 % penduduk warga UK menambahkan minuman teh dengan susu.

Namun demikian ada sebuah informasi yang harus menjadi perhatian yang berhubungan dengan minuman teh susu ini, karena tidak semua kebiasaan meminum minuman yang belum lazim di Indonesia akan membawa efek positif bagi kesehatan. Karena minuman teh biasanya dilakukan untuk memperoleh manfaat penting bagi kesehatan tubuh, oleh karena itu ada baiknya sebelum menikmati minuman teh dan susu ini.

Minuman teh yang sering kita nikmati mempunyai kandungan senyawa yang disebut dengan senyawa golongan polifenol, senyawa ini biasanya disebut juga dengan zat antioksidan yang sangat baik untuk mendukung kesehatan tubuh manusia. Senyawa di dalam minuman teh ini sebagai catechin, dan ada sebuah penelitian yang membuktikan bahwa menambahkan susu pada minuman teh akan dapat mengurangi manfaat yang terkandung dalam minuman teh tersebut.

Dilihat dari kandungan susu merupakan minuman yang banyak mengandung protein, dimana protein dalam susu berperan menghambat kinerja dari senyawa catechin dan menghilangkan fungsi antioksidan dalam minuman teh tidak optimal.

Selain susu sebagai sumber protein, susu juga mempunyai banyak kandungan kalsium yang sangat penting untuk memenuhi kebutuhan kalsium dalam tubuh, sehingga kesehatan tulang akan bermanfaat untuk kesehatan tulang, dan pada minuman teh ternyata juga terdapat kandungan senyawa yang dikenal dengan asam oksalat.


Senyawa asam oksalat yang terkandung di dalam minuman teh sehingga akan dapat dikeluarkan melalui urin, dan selanjutnya senyawa ini dapat berikatan dengan kalsium yang terkandung dalam susu, membentuk suatu partikel dalam ginjal yang disebut dengan batu ginjal, dan jika kebiasaan minum teh susu terus berlanjut maka partikel batu ginjal ini akan semakin bertambah dengan kandungan kalsium dan asam oksalat dalam urin.

Dengan demikian maka mengkonsumsi minuman teh susu akan berakibat pada resiko penyakit batu ginjal atau kencing batu, sehingga dapat mengganggu kesehatan ginjal pada umumnya. Penderita batu ginjal sering kali menyerang kaum pria dibanding wanita, namun demikian dalam sebuah penelitian yang dilakukan di University of Washington School of Medicine masalah batu ginjal ini meningkat 70% pada kaum wanita dalam 15 tahun terakhir.  Risikonya akan semakin meningkat dengan bertambahnya usia baik pria maupun pria.

Kebanyakan orang menambahkan susu ke dalam minuman teh hanya untuk menambah cita rasa minumannya tanpa peduli efeknya.

Namun, tidak ada salahnya jika kita mulai memperhatikan hal-hal sepele seperti ini.  Pada akhirnya hal sepele seperti ini juga ikut andil dalam kesehatan kita.

Jika ingin sehat dan terhindar dari resiko terkena serangan jantung dan stroke, jangan campur teh Anda dengan susu. [HP – Sebarkanlah,com /Kompasiana]

Bahaya Minum Teh dan Susu Ternyata Menyebabkan Penyakit Ginjal, berikut infonya. Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown